UNTUK DISIARKAN : KAMIS 31 MARET 2016
REPORTER :
RIA UMALA IDAYANTI
DEWAN MAHASISWA –DEMA- FAKULTAS/ SAINS DAN
TEKNOLOGI F-S-T/ UIN JAKARTA/ MENGADAKAN SEMINAR BERTEMA AKTUALISASI JIWA
KEPEMIMPINAN/ UNTUK MENCIPTAKAN SINERGINITAS ORGANISASI/ YANG BERLANGSUNG DI
TEATER LANTAI DUA F-S-T/ KEMARIN DAN HARI INI// KEGIATAN INI/ MERUPAKAN BENTUK
KERJASAMA ANTARA DEPARTEMEN KEMAHASISWAAN/ DAN DEPARTEMEN INTERNAL –DEMA-
F-S-T/ YANG PESERTANYA TERDIRI DARI SELURUH DELEGASI HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN
H-M-J DI F-S-T//
KETUA PELAKSANA/ ASHIFA AYUNINGTIAS
MENGATAKAN/ ACARA INI BERTUJUAN UNTUK MENUMBUHKAN RASA KEPEMILIKAN ORGANISASI/
YANG ADA DI F-S-T/ MENJALIN SILATURAHMI/ TIDAK MENGUNGGULKAN MASING-MASING
H-M-J SAJA/ TETAPI JUGA MEMBANGUN PEMIKIRAN BERSAMA// SHIFA MENAMBAHKAN/ KEGIATAN
YANG BERLANGSUNG SELAMA DUA HARI INI/ TERDIRI DARI PELATIHAN LEADERSHIP/ CULTURE ORGANISATION/ DAN PUBLIC
SPEAKING/ PADA HARI PERTAMA/ KEMUDIAN MATERI TENTANG KESEKERTARIATAN DAN
KEBENDAHARAAN DI HARI KEDUA//
KEPALA DEPARTEMEN KEMAHASISWAAN/ PUTRA GEMA
NUSA MENGUNGKAPKAN/ SEMINAR INI DIADAKAN OLEH DEPARTEMEN KEMAHASISWAAN/ -DEMA-
F-S-T// NAMUN SEMINAR DI TAHUN INI MEMILIKI PERBEDAAN/ KARENA PADA TAHUN
SEBELUMNYA/ HANYA MENITIKBERATKAN PADA KEORGANISASIAN DAN KEPEMIMPINAN/
SEDANGKAN DI TAHUN 2016 INI MEMASUKKAN ELEMEN KEBENDAHARAAN DAN
KESEKERTARIATAN// PUTRA MENAMBAHKAN/ KENDALA YANG DIALAMI HANYALAH MASALAH WAKTU/
KARENA ACARA INI BERLANGSUNG LEBIH CEPAT DARI JADWAL///
0 komentar:
Posting Komentar