Berita untuk disiarkan pada program NEWSTAINMENT, Senin-Jum'at pukul 09.00-10.00 WIB

Kamis, 17 November 2022

RATUSAN MAHASISWA I-P-B TERJERAT -PINJOL-/ -KEMENDIKBUD- SOROTI LITERASI KEUANGAN

UNTUK DISIARKAN: JUMAT 18 NOVEMBER 2022

REPORTER: FADHLANN ROBBANI

RATUSAN MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR I-P-B TERJERAT KASUS PINJAMAN ONLINE -PINJOL- DENGAN MODUS SPONSORSHIP// KEJADIAN TERSEBUT MERUPAKAN DUGAAN PENIPUAN DENGAN MENAWARKAN KERJA SAMA USAHA DARI HASIL KEUNTUNGAN SEPULUH PERSEN PER TRANSAKSI// KEMENTERIAN PENDIDIKAN/ KEBUDAYAAN/ RISET DAN TEKNOLOGI -KEMENDIKBUD- RISTEK- MENEKANKAN PENTINGNYA PENINGKATAN LITERASI KEUANGAN BAGI MAHASISWA//

MAHASISWA FAKULTAS DAKWAH DAN ILMU KOMUNIKASI F-D-I-KOM/ JURUSAN JURNALISTIK/ SEMESTER TIGA/ MUHAMMAD IKSAN MAULANA MENGATAKAN/ PENTINGNYA LITERASI KEUANGAN DAPAT MEMBANTU DIKALANGAN MAHASISWA DALAM MENGATUR KEUANGAN DENGAN BAIK UNTUK MASA DEPANNYA MAUPUN UNTUK MASA MUDANYA// APABILA MEMILIKI LITERASI KEUANGAN YANG RENDAH/ MAHASISWA TIDAK MEMILIKI TUJUAN DALAM MENGATUR KEUANGANNYA TANPA MEMIKIRKAN BAGAIMANA KONDISI KEUANGAN DI HARI TUA/ AKIBATNYA MAHASISWA DAPAT TERJERAT -PINJOL-//

MAHASISWA F-D-I-KOM/ JURUSAN JURNALISTIK/ SEMESTER TIGA/ AMANDA SYAKIRA MAULIDA MENGATAKAN/ KINI TEKNOLOGI LITERASI KEUANGAN DIPERLUKAN KHUSUSNYA BAGI MAHASISWA YANG PENGELUARANNYA TIDAK MENENTU// HAL TERSEBUT  DIPERLUKAN UNTUK MENGHINDARI HAL-HAL YANG TIDAK DIINGINKAN DAN MAHASISWA DAPAT TERKONTROL DENGAN BAIK TERKAIT PEMASUKAN/ PENGELUARAN/ DAN PENGELOLAAN KEUANGAN// DIRINYA MENAMBAHKAN/ JIKA MAHASISWA TIDAK MEMILIKI LITERASI KEUANGAN/ MAKA AKAN RENTAN UNTUK MENGGUNAKAN UANG SECARA KELIRU// DENGAN ADANYA LITERASI KEUANGAN DAPAT MEMBERIKAN EFEK JANGKA PANJANG DALAM KESTABILAN FINANSIAL SEHINGGA  KESEJAHTERAAN HIDUP DAPAT TERCAPAI///

0 komentar:

Posting Komentar