Berita untuk disiarkan pada program NEWSTAINMENT, Senin-Jum'at pukul 09.00-10.00 WIB

Senin, 01 Juli 2019

MUSIM KEMARAU LANDA INDONESIA/ BEBERAPA DAERAH ALAMI KEKERINGAN

08.40 Posted by Newsroom rdk No comments


UNTUK DISIARKAN : SELASA 2 JULI 2019
REPORTER : HILYAH AFIFAH

MUSIM KEMARAU ATAU MUSIM KERING/ ADALAH MUSIM DI DAERAH TROPIS YANG DIPENGARUHI OLEH SISTEM MUSON// CURAH HUJAN PER BULAN PADA MUSIM KEMARAU BERADA DI BAWAH 60 MM PER BULAN/ SELAMA TIGA DASARIAN BERTURUT-TURUT// HAL TERSEBUT MENJADI PENYEBAB BEBERAPA DAERAH DI ASIA TENGGARA/ ASIA SELATAN/ AUSTRALIA BAGIAN TIMUR LAUT/ AFRIKA DAN SEBAGIAN AMERIKA SELATAN MENGALAMI KEKERINGAN// DI INDONESIA KEKERINGAN SUDAH TERJADI DI BOGOR PADA MINGGU 30 JUNI LALU/ DAN DI SUKABUMI TERJADI SAMPAI AKHIR JUNI 2019// DAN MUSIM KEMARAU DI INDONESIA BIASANYA TERJADI DARI BULAN APRIL HINGGA SEPTEMBER//

DILANSIR DARI REPUBLIKA.CO.ID/ PADA MUSIM KEMARAU YANG TERJADI SAAT INI/ KETINGGIAN DEBIT AIR CILIWUNG DARI BENDUNG KETULAMPA/ KOTA BOGOR/ JAWA BARAT BERADA DI TITIK TERENDAH YAKNI NOL KILOMETER// KEPALA PENGAWAS BENDUNG KETULAMPA/ ANDI SUDIRMAN MENGATAKAN/ KEKERINGAN YANG TERJADI DI KATULAMPA TERJADI SEJAK SABTU 29 JUNI LALU// ANDI MEMAPARKAN/ SEBANYAK 2.800-AN DARI TOTAL 3.000 LITER/ DAN SISANYA MASUK KE IRIGASI UNTUK MENJAGA EKOSISTEM AIR TETAP LANCAR DAN TIDAK MENGALAMI KEKERINGAN PARAH// SELAIN DI BOGOR/ LAHAN PERTANIAN DI KOTA SUKABMI MULAI TERDAMPAK KEKERINGAN// PADA AKHIR JUNI 2019/ TELAH TERCATAT SEBANYAK 0,25 HEKRTAR LAHAN PERTANIAN MENGALAMI KEKERINGAN/ KEKERINGAN DI LAHAN PERTANIAN TERSEBUT MASUK TINGKAT RINGAN// ADAPUN KONDISI KEKERINGAN TERJADI AKIBAT VOLUME AIR DARI SALURAN IRIGASI BERKURANG//

ANGGOTA -RANITA-/ MUJAHIDIN MENGATAKAN/ KEKERINGAN YANG TERJADI DI INDONESIA MERUPAKAN SUATU BAGIAN DARI BENCANA ALAM// MUSIM KEMARAU YANG BERKEPANJANGAN MENYEBABKAN KEKERINGAN KARENA/ PENYIMPANAN AIR DI BUMI YANG TERBATAS// MENURUTNYA/ UNTUK MENGATASI KEKERINGAN YANG MELANDA INDONESIA/ PERLU ADANYA PENGELOLAAN YANG TERBARUKAN// TIDAK HANYA DARI PEMERITAH TETAP/ TETAPI PIHAK SWASTA JUGA IKUT MEMBANTU UNTUK MENGATASI// MUJAHIDDIN MENAMBAHKAN/ BUMI RUSAK DITANDAI DENGAN TERJADINYA PENGGUNDULAN HUTAN/ ANEKA SAMPAH TERUTAMA PLASTIK YANG BERSERAKAN DI LAUT/ TERCEMARNYA PERNAFASAN UDARA DAN AIR/ KETERBATASAN SUMBER DAYA ALAM/ DAN KEKERINGAN YANG TERJADI DI SUNGAI AKIBAT SAMPAH YANG DIBUANG SEMBARANGAN ATAUPUN MUSIM KEMARAU YANG TIDAK DAPAT DIATASI// PRIA YANG KERAP DISAPA LUKINDO INI BERHARAP/ SEMOGA MASYARAKAT DAPAT MENJAGA BUMI DENGAN SEBAIK MUNGKIN/ SERTA DI JAUHKAN DARI ORANG-ORANG YANG TIDAK BERTANGGUNG JAWAB YANG MENYEBABKAN RUSAKNYA BUMI TERCINTA///

0 komentar:

Posting Komentar