Berita untuk disiarkan pada program NEWSTAINMENT, Senin-Jum'at pukul 09.00-10.00 WIB

Senin, 13 Mei 2013

KRAN AIR RUSAK/ LAKI-LAKI WUDHU DI TEMPAT WUDHU WANITA


Untuk Disiarkan          : Selasa, 14 Mei 2013
Reporter                      : Krisyanidayati

STUDENT CENTER-S-C ADALAH SALAH SATU PUSAT KEGIATAN MAHASISWA/ SC TIDAK HANYA MENYEDIAKAN TEMPAT KEGIATAN MAHASISWA  NAMUN JUGA MENYEDIAKAN MASJID// KONDISI MASJID MEMANG SUDAH BAIK/ TAPI  WANITA YANG MENGAMBIL WUDHU DI SINI SERING MERASA TERGANGGU DAN RISIH KARENA JUGA SERING DIGUNAKAN LAKI-LAKI// HAL ITU MEMBUAT WANITA YANG TIDAK NYAMAN KARENA WANITA SERING KALI MEMBUKA KERUDUNG SAAT BERWUDHU//

SALAH SATU BAGIAN KEBERSIHAN SC/ WAWAN MENGATAKAN HAL INI TERJADI KARENA KRAN AIR YANG RUSAK ATAU AIR SEDANG TIDAK KELUAR/ JADI MUNGKIN LELAKI MEMILIH UNTUK BERWUDHU  DI TEMPAT PEREMPUAN/ TAPI PIHAK SC SUDAH MENGUSAHAKAN UNTUK TERUS MEMPERBAIKI TEMPAT WUDHU LAKI-LAKI//

MAHASISWA FAKULTAS SYARIAH SEMESTER DUA/ FEBI MENGATAKAN SANGAT  RISIH DENGAN KEADAAN TEMPAT WUDHU YANG SERING DIMASUKI LAKI-LAKI APALAGI INI DI KAMPUS ISLAM YANG MAYORITAS MAHASISWINYA BERKERUDUNG/ JADI LAKI-LAKI HARUS TAHU DIRI DALAM BERTINDAK///

0 komentar:

Posting Komentar