Untuk
Disiarkan : Selasa, 12 November
2013
SENIN KEMARIN/ FAKULTAS ILMU DAKWAH DAN ILMU
KOMUNIKASI UIN SYAHID JAKARTA-FIDKOM/ MENGGELAR SEMINAR INTERNASIONAL DENGAN
TEMA “INTERNATIONAL CONFERENCE ON ISLAMIC INTERCULTURAL COMMUNICATION SCIENCE
FROM THEORITICAL TO PRACTICAL KNOWLEDGE AMONG MUSLIM IN SOUTHEAST ASIA
COUNTRIES”/ ATAU ICIICS 2013 YANG DIKETUAI OLEH RULY NASRULLAH DI GEDUNG
SYAHIDA INN UIN JAKARTA LANTAI DUA// ACARA YANG DI MODERATORI OLEH RAHMAT
BAIHAQI INI/ MENDATANGKAN NARASUMBER DARI BERBAGAI NEGARA/ SALAH SATUNYA YAITU
Dr. ALI UNSAL DARI FETHULLAH GULLEN CHAIR TURKEY//
ACARA
SEMINAR INI/ MENGUNDANG BANYAK APRESIASI DARI PARA DOSEN DAN MAHASISWA FIDKOM/
UNTUK MENGETAHUI SEBERAPA JAUH KOMUNIKASI ANTARBUDAYA BUDAYA DI ASIA TENGGARA/
KHUSUSNYA DALAM BUDAYA ISLAM// MENURUT SUSI SULISTIA/ MAHASISWI JURUSAN K-P-I
SEMESTER TIGA/ SEBENARNYA ACARA SEMINAR INI SANGAT BAGUS DAN BERMANFAAT SEKALI UNTUK PARA MAHASISWA/ KHUSUSNYA
MAHASISWA KOMUNIKASI/ AGAR MENGETAHUI BAGAIMANA KOMUNIKASI ANTARBUDAYA YANG ADA
DI ASIA TENGGARA/ TAPI SAYANGNYA TIDAK SEDIKIT DARI PEMBICARA YANG BERBICARA
DENGAN BAHASA ASING//
SELAIN
ITU/ FIDKOM JUGA MENGADAKAN ACARA SEMINAR ATAU DISKUSI PANEL/ DI GEDUNG SYAHIDA
INN UIN SYAHID JAKARTA LANTAI ENAM// NARASUMBERNYA DIDATANGKAN DARI BERBAGAI KOTA DALAM NEGERI/
MISALNYA DARI KOTA PALEMBANG/ KALIMANTAN/ DAN MASIH BANYAK KOTA-KOTA YANG
LAINNYA// HANYA SAJA/ SEMINAR INI BOLEH DIHADIRI OLEH PARA UNDANGAN SAJA/ DAN
SISTEM SEMINAR INI SEPERTI DISKUSI TATAP MUKA///
0 komentar:
Posting Komentar