Berita untuk disiarkan pada program NEWSTAINMENT, Senin-Jum'at pukul 09.00-10.00 WIB

Kamis, 27 Oktober 2016

B-P-I RAYAKAN MILAD DENGAN POTONG TUMPENG

07.55 Posted by Newsroom rdk , , No comments
UNTUK DISIARKAN          : JUMAT 28 OKTOBER 2016
REPORTER                           : SITI ULPIATU NURSA’ADAH

JURUSAN BIMBINGAN DAN PENYULUHAN ISLAM B-P-I/ FAKULTAS DAKWAH DAN ILMU KOMUNIKASI –FDIKOM-/ UIN JAKARTA// KEMARIN/ RAYAKAN MILAD YANG KE-23 TAHUN// TEMA ACARA DARI MILAD KALI INI -SHARING TO BE INSPIRING ON ANNIVERSARY- –SANNIV-// ACARA MILAD JURUSAN B-P-I INI/ DIBUKA DENGAN PEMOTONGAN TUMPENG SECARA SIMBOLIS// MILAD YANG DIGELAR DI AULA MADYA LANTAI DUA INI/ DIMULAI PUKUL SEMBILAN HINGGA 10 PAGI// PEMOTONGAN TUMPENG YANG DILAKUKAN OLEH JURUSAN B-P-I INI/ HANYA SIMBOLIS UNTUK MERAYAKAN MILAD// DAN PEMOTONGAN TUMPENG INI DILAKUKAN OLEH KETUA HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN H-M-J B-P-I/ YAITU SHOLEHUDIN/ DAN DISERAHKAN KEPADA SEKERTARIS JURUSAN B-P-I/ NOOR BEKTI NEGORO//

SEKERTARIS JURUSAN B-P-I/ NOOR BEKTI NEGORO MENGATAKAN/ BANYAK CARA YANG DILAKUKAN SETIAP JURUSAN UNTUK RAYAKAN MILAD// SEMUA JURUSAN SANGAT KREATIF/ DALAM MELAKSANAKAN MILAD ATAU ULANG TAHUN JURUSANNYA// NOOR BEKTI MENAMBAHKAN/ MENURUT DIRINYA/ SEBENARNYA ULANG TAHUN ITU TIDAK HARUS MEWAH DILAKSANAKAN// TIDAK SALAH JIKA SETIAP JURUSAN MERAYAKAN HARI JADINYA ATAU MILAD//


KETUA HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN H-M-J B-P-I/ MUHAMMAD SHOLEHUDIN HARAHAP BERKATA/ MERAYAKAN MILAD DENGAN POTONG TUMPENG INI ADALAH SEBAGAI RASA SYUKUR/ KARENA JURUSAN BERTAMBAH UMUR// MAKSUDNYA DALAM ARTIAN JURUSAN B-P-I SUDAH SEMAKIN TUA/ SEMOGA SEMAKIN BAGUS PULA PERKEMBANGAN/ AKADEMIK DAN FASILITASNYA/// 

0 komentar:

Posting Komentar