UNTUK
DISIARKAN : SENIN 6 MARET 2017
REPORTER : SHARI AYU SARASWATI
KAJIAN MUSLIMAH FAKULTAS EKONOMI
DAN BISNIS F-E-B/ YANG DIKHUSUSKAN
BAGI MAHASISWI UIN JAKARTA/ DENGAN TEMA BIDADARI
BUMI/ PADA JUMAT TIGA MARET LALU/
BERHASIL MEMBIUS MAHASISWI
F-E-B DAN FAKULTAS LAIN/
UNTUK MENGIKUTI KAJIAN
MUSLIMAH// ACARA YANG BERTEMPAT DI TEATER DUA F-E-B/ MENGHADIRKAN
PEMATERI OLEH USTAZAH HALIMAH ALAYDRUS//
KALI INI/ KAJIAN MUSLIMAH DAPAT
MENARIK MINAT MAHASISWI/ HINGGA TEMPAT
YANG DISEDIAKAN PANITIA PENUH MEMBLUDAK/
SEBAGIAN MAHASISWI HARUS DUDUK DIBAWAH KARPET//
PANITIA
PENYELENGGARA KAJIAN MUSLIMAH/ YUNIA MENGATAKAN/ DIRINYA
BERSYUKUR/ KARENA KAJIAN YANG RUTIN DILAKUKAN SELAMA DUA TAHUN KEBELAKANG
SELALU MENDAPAT PENAMBAHAN PESERTA// YUNIA MENAMBAHKAN/ SELAIN PENYAMPAIAN
PEMATERI YANG MENARIK/
MAHASISWI JUGA TERMOTIVASI DENGAN KISAH-KISAH BIDADARI-BIDADARI BUMI/ YANG MAMPU MEMOTIVASI
MAHASISWI/
UNTUK MENJADI MUSLIMAH YANG BAIK//
YUNIA BERHARAP/ ACARA INI BIA DILAKSANAKAN DI RANAH UNIVERSITAS//
MAHASISWI F-E-B/ JURUSAN MANAGEMEN SEMESTER DUA/ ISTI
SUWANINGSIH MENGATAKAN/ JIKA PEMATERINYA
USTAZAH HALIMAH/ YANG MEMILIKI JAM TERBANG NEGARA SINGAPUR/ MALAYSIA DAN
AUSTRALIA DAN SELALU DIHADIRI RIBUAN AUDIENCE/ ISTI TERKETUK INGIN DATANG DAN IKUT KAJIAN// ISTI MENAMBAHKAN/SELAIN ITU DIRINYA JUGA INGIN
MENDAPAT ILMU AGAMA/ SEBAGAI CERMINAN DIRI MENJADI MUSLIMAH YANG DIRIDHAI ALLAH
SWT ///
0 komentar:
Posting Komentar