UNTUK DISIARKAN PADA :
SENIN 3 APRIL 2017
REPORTER : SHARI AYU
SARASWATI
DEWAN
EKSEKUTIF MAHASISWA -DEMA-/ FAKULTAS SYARIAH
DAN HUKUM F-S-H BEKERJASAMA DENGAN HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI H-M-P-S
HUKUM PIDANA ISLAM DAN H-M-P-S HUKUM
EKONOMI SYARIAH/ MEMPERSEMBAHKAN PELATIHAN PROFESI ADVOKAT// ACARA YANG MENGANGKAT
TEMA MENUJU ADVOKAT YANG BERINTEGRITAS DAN PROFESIONAL/ DIADAKAN HARI INI
HINGGA ESOK HARI/ DI TEATER LANTAI ENAM F-S-H// PELATIHAN TERSEBUT FREE DAN TERBUKA UNTUK UMUM//
KETUA
PELAKSANA / RIYADH MENGATAKAN / PELATIHAN PROFESI ADVOKASI MERUPAKAN PROGRAM KERJA –PROKER- -DEMA- F-S-H// RIYADH MENAMBAHKAN/ MATERI YANG AKAN
DISAMPAIKAN MENGENAI/ DASAR ADVOKAT/ PELATIHAN PEMBUATAN SURAT KUASA/ HUKUM
ACARA PENGADILAN HAK ASASI MANUSIA –HAM-/ ADVOKAT DAN PENGACARA PUBLIK LEMBAGA
BANTUAN HUKUM L-B-H// RIYADH JUGA MENAMBAHKAN/ ACARA INI MENDESKRIPSIKAN TEORI BESERTA PRAKTEKNYA
SEPERTI HALNYA SURAT KUASA DAN SIMULASI// DIRINYA BERHARAP/ PELATIHAN PROFESI
ADVOKAT DAPAT MENUNJANG ILMU MAHASISWA SEHINGGA PRODUKTIF DALAM BIDANG
ADVOKAT//
SEKERTARIS
PELATIHAN PROFESI ADVOKAT/ ANISA KATRIA MENUTURKAN/ PERSIAPANNYA SUDAH DILAKUKAN
DENGAN MATANG/ SEPERTI PEMATERI YANG AHLI DI BIDANG HUKUM/ KONSEP ACARA/ DAN RUANG
PELATIHAN// ANISA MENAMBAHKAN/ PEMATERI YANG TIDAK BISA HADIR DI SALAH SATU RANGKAIAN
ACARA MENJADI KENDALA/ SEHINGGA PANITIA HARUS MENCARI PENGGANTI///
0 komentar:
Posting Komentar