UNTUK DISIARKAN : SELASA 25 SEPTEMBER 2018
REPORTER : ANGGARA PURISSTA PUTRA
BERSAMAAN DENGAN JATUHNYA HARI PERDAMAIAN DUNIA/ PADA 21 SEPTEMBER KEMARIN/ BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN TERORISME B-N-P-T/ ADAKAN
PENGUKUHKAN KANDIDAT DUTA DAMAI DUNIA MAYA 2018/ REGIONAL JAKARTA// DUTA DAMAI/
MERUPAKAN PROGRAM PEMERINTAH/ YANG BERTUJUAN UNTUK MEMERANGI TINGKAT
RADIKALISME/ BUKAN DENGAN AKSI/ TAPI MELALUI PENYEBARAN
KONTEN POSITIF/ DI MEDIA SOSIAL//
DALAM SAMBUTANNYA/ DIREKTUR PENCEGAHAN B-N-P-T/ BRIGJEN HAMLI MENJELASKAN/ RADIKALISME/ ISU
INTOLERAN/ SERTA HOAX/ SAAT INI SUDAH BANYAK DILAKUKAN DI DUNIA MAYA// OLEH SEBAB
ITU/ INI MENJADI MELAHIRKAN KEMBALI GENERASI MUDA/ UNTUK MENEBARKAN PERDAMAIAN DI
MEDIA SOSIAL//
ANGGOTA DUTA DAMAI DUNIA MAYA/ IRSAN
RASYAD MENGUNGKAPKAN/ SANGAT BERSYUKUR BISA TERPILIH
MENJADI ANGGOTA DUTA DAMAI/ REGION JAKARTA// IRSAN MENJELASKAN/
AKAN MENDEDIKASIKAN DIRINYA DALAM CAMPAIGN PERDAMAIAN DI DUNIA MAYA// IRSAN YANG MERUPAKAN MAHASISWA
FAKULTAS USHULUDDIN/ JURUSAN ILMU TAFSIR SEMESTER 11 INI JUGA MENUTURKAN/ AKAN
TERUS MENJALANKAN PROGRAM B-N-P-T/ KARENA MENURUTNYA/ RADIKALISME BISA DICEGAH/
TANPA HARUS DENGAN AKSI/ BAHKAN SEJENTIKAN JARI/ LEWAT MEDIA SOSIAL///
0 komentar:
Posting Komentar