Berita untuk disiarkan pada program NEWSTAINMENT, Senin-Jum'at pukul 09.00-10.00 WIB

Minggu, 29 November 2020

INAUGURASI –POSTAR- 2020: BERKREASI DALAM RAGAM UKIRAN SENI

11.59 Posted by Newsroom rdk , No comments

UNTUK DISIARKAN : SENIN 30 NOVEMBER 2020

REPORTER : SITTA SAKINATU YASSAROH


POJOK SENI TARBIYAH –POSTAR- FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN F-I-T-K –UIN- JAKARTA/ SUKSES MELAKSANAKAN INAUGURASI –POSTAR- 2020 ANGKATAN VALERIE FIDELIUM// DENGAN TEMA/ BERKREASI DALAM RAGAM UKIRAN SENI// PADA SABTU KEMARIN/ MELALUI LIVE STREAMING KANAL YOUTUBE POSTAR UIN JAKARTA// -POSTAR- -UIN- JAKARTA MENAMPILKAN BERBAGAI MACAM PENTAS SENI TRADISIONAL MAUPUN MODERN/ PADUAN SUARA MAHASISWA F-I-T-K/ DEGUNG SUNDA TARBIYAH/ TARBIYAH MARAWIS CLUB/ BAND –POSTAR-/ SERTA DIHADIRI LINGKAR SASTRA TARBIYAH YANG MEMBACAKAN PUISI W-S RENDRA BERJUDUL/ DEMI ORANG-ORANG RANGKAS BITUNG//

ORGANIZING COMMITTEE O-C INAUGURASI –POSTAR- 2020/ RIZQYAH ANANDA BAGUSTIAN MENGATAKAN/ TEMA YANG DIUSUNG BERMAKNA REPRESENTASI –POSTAR- ANGKATAN VALERIE FIDELIUM/ YANG DAPAT BERKREASI DENGAN SENI YANG DITUANGKAN DALAM CARA BERAGAM// DIRINYA MENJELASKAN/ INTI DARI PENAMPILAN TERSEBUT MENGAJAK UNTUK TERUS BERBUDAYA DENGAN BUDAYA MODERN/ NAMUN TIDAK MELUPAKAN BUDAYA TRADISIONAL// DIRINYA BERHARAP/ KELUARGA VALERIE FIDELIUM SELALU KUAT MENJALANI SEGALA RINTANGAN/ SELALU SETIA DAN AKTIF DALAM ORGANISASI/ TIDAK MUDAH PUAS DAN TERUS BERLATIH JUGA BERKARYA// MENURUTNYA/ INAUGURASI ADALAH AWAL DARI PERJUANGAN UNTUK TERUS BERKARYA DALAM BUDAYA MODERN SERTA TRADISIONAL//

MASTER OF CEREMONY M-C INAUGURASI –POSTAR- 2020/ SANGKAN MADE BAGUS PRATAMA MENJELASKAN/ POSTAR MERUPAKAN LEMBAGA OTONOM L-O DI BAWAH NAUNGAN F-I-T-K –UIN- JAKARTA/ DAN SATU-SATUNYA ORGANISASI DI –UIN- JAKARTA YANG MEMILIKI KESENIAN TRADISIONAL DAN MODERN// DIRINYA BERHARAP/ INAUGURAI –POSTAR- BISA JADI PEMBELAJARAN ANGGOTA MUDA –POSTAR- 2020/ VALERIE FIDELIUM/ DAN DAPAT MENAMBAH WAWASAN SENI BAGI PARA PENIKMAT POSTAR///

0 komentar:

Posting Komentar