Untuk Disiarkan : Senin 30 Juni 2014
Reporter : Syahidah Azzahra
Jumat kemarin, warga sekitar meramaikan halaman masjid Fatullah untuk
mengambil sentunan sembako. Santunan sembako ini diberikan mulai dari pukul
14.00...
Untuk Disiarkan : Senin 30 Juni 2014
Reporer : Syahidah Azzahra
Jumat kemarin, dapur seni mengadakan closing acara Gov Art Men
yang telah digelar sejak Rabu
kemarin di basement Fakultas Sains dan Teknologi (FST)....
Untuk Disiarkan : Senin 30 Juni 2014
Reporter : Syahidah Azzahra
Selama bulan Ramadhan, masjid Fatullah mengadakan banyak kegiatan
yang dapat diikuti oleh mahasiswa dan warga sekitar Fatullah. Mulai dari buka bersama,
shalat...
Untuk Disiarkan : Jumat 26 Juni 2014
Reporter :
M. Nurman N
Komisi Pemilihan
Umum (KPU) segera menggelar event akbar lima tahunan, yaitu Pemilu
Presiden (Pilpres). Pilpres akan dilaksanakan
pada sembilan Juli 2014 serentak...
Untuk Disiarkan : Jumat 26 Juni 2014
Reporter :
M. Nurman N
Ujian
Akhir Semester (UAS) dilaksanakan paling
akhir adalah pada tanggal 15 Juli
2014, dimana pada hari itu sudah
memasuki bulan suci Ramadhan
yang artinya,
semua...
Untuk disiarkan :
Jumat 27 Juni 2014
Reporter :
Rohima
Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Pendidikan Matematika, menggelar
acara pelepasan wisudawan. Acara pelepasan itu digelar kemarin, di teater
lantai tiga Fakultas...
Untuk Disiarkan : Kamis 26 Juni 2014
Reporter : Dimas Bagus Laksono
Pemilihan Presiden (Pilpres) yang sebentar lagi akan menjadi
hajatan besar bangsa Indonesia, memicu beberapa stasiun televisi nasional untuk
mengadakan...
Untuk Disiarkan : Kamis 26 Juni 2014
Reporter : Rizkika Utami
Jurusan
Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) membentuk Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM)
baru, yakni Pemberdaya Muda. LSM tersebut baru terbentuk dan telah...
Untuk Disiarkan : Kamis 26 Juni 2014
Reporter : Rizkika Utami
Mengingat
pelaksanaan UM-Mandiri Uin Jakarta yang lebih awal dilaksanakan, bukan berarti
pengumuman UM-Mandiri lebih dulu dilaksanakan. Pengumuman hasil...